Hey sob? kali ini saya akan membahas bagaimana caranya untuk mengetahu sebuah page rank google pada blog anda. Google Page Rank merupakan sebuah penilaian penempatan pada pencarian google index, semakin besar ranking yang anda miliki berarti semakin bagus pula blog yang anda miliki terindex oleh mesin pencari google.

Google merupakan situs search engine terbesar di dunia, hampi semua orang melewati google untuk mengakses internet, oleh karena itu persaingan menempatan posisi 1 google sangat lah sulit, dengan cara ini anda akan mengetahui seberapa besarkah ranking yang anda piliki di mesinpencari google, anda bisa lihat sendiri.

Cara Mudah Melihat Google Page Rank Anda

1. Masuk pada Link berikut ini : http://www.prchecker.info

2. Masukan url blog anda yang ingin di ketahui Rankingnya.

3. Isi kode verifikasi pada kolom anti-bot code dan klik "Verify Now".


4. Selesai dan lihat hasilnya

Sangat mudah bukan untuk melihat hasil google page rank blog anda, Jika blog anda tidak memiliki nilai pada Google page rank berarti anda mesti berusaha lebih keras lagi agar blog yang anda miliki dapat terindex oleh google, disini tersedia berbagai cara tips mengenai cara cepat terindex oleh google contohnya Cara Cepat Terindex oleh google dengan cara Ping dan masih banyak lagi, anda dapat mencarinya di blog ini dengan mamanfaatkan mesin pencari di kanan atas blog ini.

Oke mungkin itu saja yang bisa kita berikan mengenai artikel "Cara Mengetahui Google Page Rank Blog Anda" ini, semoga dengan apa yang sudah kita berikan ini dapat bermanfaat bagi Kalian. Jika ada Kesalahan atau ada Pertanyaan serta Tambahan bisa isi pada kolom komentar. Terimakasih.

Post a Comment