Cara Memperkecil dan Memperbesar Taskbar Windows 10

    Hey sob? kali ini kita akan membahas bagaimana caranya untuk memperkecil dan memperbesar sebuah taskbar pada windows 10 dengan mudah dan sederhana. Memperkecil dan memperbesar taskbar biasanya disesuaikan dengan selera sang pengguna, dimana dengan memperkecil taskbar biasanya untuk memperluas tampilan pada desktop windows, dan sebaliknya.

    Tampilan taskbar pada windows 10 biasanya sudah standar ukuran yang besar, sehingga bagi kita yang ingin memperkecil tampilan taksbar pada windows, bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini. Oke bagi kalian yang ingin mencoba memperbesar tampilan taksbar windows khususnya di windows 10, mari kita simak tahapannya berikut ini.

Cara Mudah Mengubah Ukuran Taskbar Windows 10

1. Pertama, kalian biasa klik kanan pada taskbar, dan pilh "Taskbar Setting",

Cara Memperkecil dan Memperbesar Taskbar Windows 10

2. Selanjutnya, kalian bisa mengaktifkan pada mode "Use small taskbar buttons",

Cara Memperkecil dan Memperbesar Taskbar Windows 10

3. Selesai, dan bisa dilihat hasilnya.

    Cara diatas merupakan cara untuk memperkecil tampilan tombol taskbar, bagi kalian yang ingin memperbesarnya, bisa dengan cara yang sama, namun pada menu "use small taskbar buttons"' kalian bisa non-aktifkan.

Oke mungkin itu saja yang bisa kita berikan mengenai artikel "Cara Memperkecil dan Memperbesar Taskbar Windows 10" ini, semoga dengan apa yang sudah kita berikan ini dapat bermanfaat bagi Kalian. Jika ada Kesalahan atau ada Pertanyaan serta Tambahan bisa isi pada kolom komentar. Terimakasih.

Post a Comment